|
Undangan Wawancara Hoax! Hati-hati! |
 |
Dear andy,
Terima kasih telah menggunakan JobStreet.com sebagai partner untuk mencari pekerjaan barumu!
Berhubungan dengan maraknya penipuan dengan modus undangan wawancara yang mengatasnamakan JobStreet.com dan perusahaan yang memasang iklan di JobStreet.com. Kami infokan agar teman-teman sekalian berhati-hati dan mengabaikan undangan tersebut.
JobStreet.com TIDAK PERNAH memperkenankan perusahaan manapun yang memasang iklan lowongan di website kami untuk meminta bayaran dalam bentuk apapun, seperti: biaya pemesanan tiket, penginapan, dan sebagainya. |
|
Mohon perhatiannya tentang hal ini, dan terima kasih atas kepercayaannya.
Happy Job Hunting, JobStreeters!
Salam hangat, LiNa
|
|
0 komentar:
Post a Comment